Archive for February, 2009

Kopi Bandrek untuk saat musim hujan

kopibandrek

Bandrek itu minuman khas dari daerah Priangan yang iklimnya lebih sejuk dibanding dengan daerah2 lain di Jawa Barat. Terbuat dari jahe, adas, kayu manis, kapulaga, dan berbagai rempah lainnya yang dikonsumsi untuk menghangatkan badan apalagi saat musim hujan. Foto di atas adalah salah satu produk bandrek yang dicampur dengan kopi yang saya beli di sebuah supermarket dengan harga 8 ribu. Dalam satu pak terdapat lima sachet dengan berat masing2 30gr. Bagaimana rasanya ?

Continue reading ‘Kopi Bandrek untuk saat musim hujan’

Bengawan Solo Coffee (Pictures only)

bengawan2

I had a chance to take some pictures during my coffee time in Bengawan Solo in La Piazza , Kelapa gading Mall Jakarta. This small sidewalk cafe is one of local producer of Indonesia coffee with number of chains in this city alone.  Moderate price compare to international coffee chains, yet you still be able to enjoy the aromatic of Indonesian coffee. Hope you enjoy it.

Continue reading ‘Bengawan Solo Coffee (Pictures only)’

Bisnis kopi jalanan

kopi-gendong

Bisnis kopi bukan hanya ada di cafe atau mall, siapapun bisa mengelola bisnis ini pun dengan modal seadanya. Lihat saja si Mas ini menjajakan kopi di pelataran masjid Agung Bandung yang menjualnya seharga 2000 per gelas.

Continue reading ‘Bisnis kopi jalanan’

La Tazza itu artinya cangkir

si4

Saya sudah dua kali ketemu dengan Herry pemilik sekaligus pengelola Cafe La Tazza sayang saat saya ke sini beliau sedang tidak berada di tempat. Cafe pertamanya dibuka di Mall Ambassador Jl. Prof Satrio dan yang terakhir baru dibuka setahun lalu berlokasi di Jakarta Electronic Center di SCBD. Konsep cafe yang didesain modern merupakan gabungan dengan penyajian kopi lokal dari wilayah penghasil kopi terbaik di Indonesia.

Continue reading ‘La Tazza itu artinya cangkir’


February 2009
M T W T F S S
 1
2345678
9101112131415
16171819202122
232425262728  

Koleksi foto Flickr

toni wahid. Get yours at bighugelabs.com/flickr